Grosir Keliling |
Penjualan secara grosir keliling berbeda dengan grosir biasa. Grosir keliling atau pengampas mengutamakan jaringan pelanggan yang tersebar di wilayah penjualannya. Sedangkan grosir biasa mengharapkan penjualan berdasarkan kebutuhan atau penjualan dari pembeli yang datang langsung ke lokasi grosirnya.
Dari segi biaya, grosir keliling dan grosir biasa tidak jauh berbeda pengeluarannya. Perbedaannya pada jangkauan pelanggan dan jangkauan omzet.
Keuntungan grosir keliling adalah mampu memaksimalkan omzet penjualan dengan penawaran produk dan penambahan jumlah pelanggan dengan teknik "menjemput bola".
Berdasarkan pengalaman penulis ketika memulai bisnis grosir keliling, kuantitas barang bukanlah hal yang paling utama. Tetapi kuantitas pelanggan yang rutin melakukan pembelanjaan yang paling menentukan dalam menjamin omzet penjualan setiap hari.
Jenis barang yang ditawarkan bisa beragam, tergantung pilihan pedagang grosir. Mulai dari sembako, elektronik rumah tangga dan perlengkapan rumah memiliki prospek yang lebih baik dari pada jenis barang grosir lainnya. Karena lebih tinggi permintaannya serta tidak terlalu membutuhkan modal yang besar.
Beberapa cara yang bisa dilakukan untuk memulai membangun jaringan pelanggan grosir keliling adalah :
1. Memilih segmen pasar grosir keliling.
Segmen pasar yang jelas sangat menentukan dalam grosir keliling. Apakah kita akan menjangkau pedagang besar, menengah ataupun kecil/aceran. Tinjaulah lebih dahulu kekuatan modal dan kemampuan armada kita.
2. Memilih jenis produk yang dijual.
Produk yang akan dijual secara grosir juga berpengaruh terhadap omzet penjualan. Secara umum, grosir sembako lebih menjamin omzet setiap hari karena menjadi sebuah kebutuhan. Namun persaingan lebih tinggi karena hampir menjadi sebuah pilihan setiap pedagang grosir. Di tulisan lain penulis akan membahas bagaimana menambah variasi produk dan jaringan pelanggan yang berbeda tanpa menambah biaya dan armada.
3. Memilih Wilayah penjualan grosir keliling.
Wilayah yang tepat untuk jenis produk yang ditawarkan sangat menentukan omzet, apakah wilayah kota, desa, atau pinggiran kota.
4. Memilih waktu penjualan grosir keliling
pemilihan waktu juga berpengaruh karena setiap toko atau kios secara umum mengandalkan omzet harian untuk membeli dan menambah stock barangnya.
5. Mengatur jadwal penjualan grosir keliling
Jadwal yang jelas dan rutin sangat penting untuk membangun kepercayaan pelanggan dan omzet. Karena dengan jadwal kunjungan yang tetap akan membuat pelanggan bisa lebih mudah menganggarkan pembelanjaannya pada grosir keliling.
6. Buatlah kartu nama yang jelas dengan no telepon yang aktif untuk menerima pesanan.
Jika pelanggan membutuhkan barang, usahakan dipenuhi walaupun tidak ada dalam stock barang.
7. Bangun hubungan yang lebih kekeluargaan dengan mengetahui prilaku dan kegiatan pelanggan.
Keakraban sangat penting untuk menjaga hubungan dagang tanpa mengurangi tujuan bisnis.
Masih banyak lagi yang bisa dilakukan, buatlah pengalaman sebagai pembelajaran untuk membangun jaringan pelanggan grosir keliling. Yang paling utama adalah sentuhan Hati atau High Touch. Semoga Beruntung..!
Dari segi biaya, grosir keliling dan grosir biasa tidak jauh berbeda pengeluarannya. Perbedaannya pada jangkauan pelanggan dan jangkauan omzet.
Keuntungan grosir keliling adalah mampu memaksimalkan omzet penjualan dengan penawaran produk dan penambahan jumlah pelanggan dengan teknik "menjemput bola".
Berdasarkan pengalaman penulis ketika memulai bisnis grosir keliling, kuantitas barang bukanlah hal yang paling utama. Tetapi kuantitas pelanggan yang rutin melakukan pembelanjaan yang paling menentukan dalam menjamin omzet penjualan setiap hari.
Jenis barang yang ditawarkan bisa beragam, tergantung pilihan pedagang grosir. Mulai dari sembako, elektronik rumah tangga dan perlengkapan rumah memiliki prospek yang lebih baik dari pada jenis barang grosir lainnya. Karena lebih tinggi permintaannya serta tidak terlalu membutuhkan modal yang besar.
Beberapa cara yang bisa dilakukan untuk memulai membangun jaringan pelanggan grosir keliling adalah :
1. Memilih segmen pasar grosir keliling.
Segmen pasar yang jelas sangat menentukan dalam grosir keliling. Apakah kita akan menjangkau pedagang besar, menengah ataupun kecil/aceran. Tinjaulah lebih dahulu kekuatan modal dan kemampuan armada kita.
2. Memilih jenis produk yang dijual.
Produk yang akan dijual secara grosir juga berpengaruh terhadap omzet penjualan. Secara umum, grosir sembako lebih menjamin omzet setiap hari karena menjadi sebuah kebutuhan. Namun persaingan lebih tinggi karena hampir menjadi sebuah pilihan setiap pedagang grosir. Di tulisan lain penulis akan membahas bagaimana menambah variasi produk dan jaringan pelanggan yang berbeda tanpa menambah biaya dan armada.
3. Memilih Wilayah penjualan grosir keliling.
Wilayah yang tepat untuk jenis produk yang ditawarkan sangat menentukan omzet, apakah wilayah kota, desa, atau pinggiran kota.
4. Memilih waktu penjualan grosir keliling
pemilihan waktu juga berpengaruh karena setiap toko atau kios secara umum mengandalkan omzet harian untuk membeli dan menambah stock barangnya.
5. Mengatur jadwal penjualan grosir keliling
Jadwal yang jelas dan rutin sangat penting untuk membangun kepercayaan pelanggan dan omzet. Karena dengan jadwal kunjungan yang tetap akan membuat pelanggan bisa lebih mudah menganggarkan pembelanjaannya pada grosir keliling.
6. Buatlah kartu nama yang jelas dengan no telepon yang aktif untuk menerima pesanan.
Jika pelanggan membutuhkan barang, usahakan dipenuhi walaupun tidak ada dalam stock barang.
7. Bangun hubungan yang lebih kekeluargaan dengan mengetahui prilaku dan kegiatan pelanggan.
Keakraban sangat penting untuk menjaga hubungan dagang tanpa mengurangi tujuan bisnis.
Masih banyak lagi yang bisa dilakukan, buatlah pengalaman sebagai pembelajaran untuk membangun jaringan pelanggan grosir keliling. Yang paling utama adalah sentuhan Hati atau High Touch. Semoga Beruntung..!
11 komentar :
yang pasti adalah membangun hubungan yang lebih kekeluargaan dengan mengetahui prilaku dan kegiatan pelanggan.
yang pasti adalah mempunyai produk yang baik, harga yang sesuai dengan pasar, memilih tempat yang baik, dan cara promosi yang sangat tepat.
Setuju banget yah.. Dengan sistem grosir keliling atau jemput bola mau gak mau pasti lebih banyak customer yang merasa care sama kebutuhan produk mereka dibanding dengan grosir biasa. Tapi kita harus tahan malu dan pantang menyerah karena biasanya sering ditolak hehehe
Enak jual grosir karena kita biasanya di datangi oleh pembeli... nice info gan
ini cara yang efektiv....yang terpenting titik titik sasarang pasar...bisa dimenet secara baik
Setuju banget dengan yg no. 7. kalo hubungan sudah terjalin antara pelanggan dengan penjual, maka mau gimanapun pelanggan akan terus datang kepada pembeli tersebut, walaupun ada penjual yang lain.
tips yang bagus om,tetapi grosir baju pun sekarang sudah merambah dimana-mana, sehingga konsumen agak susah menentukan pilihan nya
saya distributor tunggal minuman serbuk jahe dalam bentuk saset cover area jawa timur. merk INTRA. saya sedang mencari patner kerja untuk mendistribusikan barang saya di tradisional market & modern market dengan harapan dapat memberikan benefit bagi kedua belah pihak, masih banyak potensi area yang belum saya kerjakan di wilayah jawa timur. jika berminat bisa langsung menghubungi saya di 0881-936-5352.. saya tunggu kabar baik nya. thank you
BUTUH PERLENGKAPAN OLAHRAGA untuk event PERTAMINA ECO RUN 2015 DAN CYBER BULLYING STOPS HERE 2015???
SUKAOUTDOOR.COM TEMPATNYA !!! SUKAOUTDOOR.COM JUAL PERLENGKAPAN OLAHRAGA LARI, SEPEDA, RENANG DAN TRIATHLON !!! PRODUK YANG DI JUAL ORIGINAL DAN BERKUALITAS IMPORT !!!! PRODUK YANG DI JUAL MULAI DARI SEPATU, TAS, JAM TANGAN, DAN MASIH BANYAAAAK LAGI !!!
LANGSUNG SAJA KUNJUNGI SUKAOUTDOOR.COM !!!! JADI TUNGGU APA LAGI !!!
BANYAK PROMOSi SALE DISANA !!!!!
Stay Happy, Stay Fit! !!!!
mantap gan
Kontol
Posting Komentar
Blog ini Dofollow, Jika Anda suka, klik salah satu iklan. Jika tidak sempat, terima kasih atas kunjungannya.